Strategi Manajerial untuk Mengoptimalkan Inovasi di Industri Kreatif Era 5.0: Studi pada Perkembangan 2020-2024

Authors

  • Alsyirra Nurfadilla STIE IBMT Surabaya
  • Cut Aviyanti STIE IBMT Surabaya

Keywords:

Strategi manajerial, Industri Kreatif, Teknologi

Abstract

Dalam beberapa tahun terakhir, industri kreatif Indonesia telah menunjukkan potensi yang luar biasa. Society 5.0 adalah revolusi industri 4.0 yang memanfaatkan humaniora sebagai dasar teknologi untuk memecahkan masalah sosial dan menciptakan keberlanjutan Penelitian ini bertujuan untuk memahami tantangan yang dihadapi oleh pelaku industri kreatif dan peluang yang dapat dimanfaatkan untuk mendorong inovasi, untuk merumuskan strategi manajerial yang efektif dalam memaksimalkan inovasi di industri kreatif, khususnya di Era 5.0.

Studi ini menggunakan ulasan conceptual dan pendekatan kualitatif untuk menganalisis literatur. Pada hasil penelitian ini terdapat strategi manajerial seperti kolaborasi multidisiplin yang menggabungkan talenta kreatif dengan pakar teknologi untuk menciptakan produk yang relevan dengan tren teknologi dan kebutuhan manusia, yang mengintegrasikan nilai sosial dan lingkungan ke dalam strategi inovasi untuk menarik konsumen yang peduli dengan keberlanjutan, dan penggunaan tekonologi yang adaptif. Tantangan di Era 5.0, seperti adopsi teknologi yang kompleks dan perubahan preferensi konsumen, dapat diatasi dengan strategi manajerial yang berfokus pada inovasi, kolaborasi, dan keberlanjutan. Perusahaan seperti Netflix menunjukkan bagaimana inovasi yang dikelola dengan baik dapat mengubah tantangan menjadi peluang, memperkuat posisi mereka di industri kreatif global.

References

Shiroishi, Y., Uchiyama, K., Suzuki, N. (2018). Society 5.0 : For Human Security and Well-being. Computer Edisi 51, VII, 91-95.

Ardiansyah, W. M. (2023). Peran Teknologi dalam Transformasi Ekonomi dan Bisnis di Era Digital. JMEB Jurnal Manajemen Ekonomi & Bisnis, 1(1).

Purwatmini, N. (2015). Peran Manajemen Rantai Pasokan (†œSupply Chain Managementâ€) Bagi Industri Kreatif Berbasis Industri Keramik. Jurnal Administrasi Kantor, 3(2), 525-538.

Setiawan, H. C. B. (2020). Manajemen Industri Kreatif: Teori dan Aplikasi. PT. Berkat Mukmin Mandiri.

Khoiriah, S. U., Lubis, L. K. L. U., & Anas, D. K. N. (2023). Analisis Perkembangan Sistem Manajemen Pendidikan di Era Society 5.0. JISPENDIORA Jurnal Ilmu Sosial Pendidikan Dan Humaniora, 2(2), 117-132.

Daniar Paramita, R. W., Rizal, N., Sulistyan, R. B., Taufiq, M., & Dimyati, M. (2021). Manajemen Industri Kreatif.

Ramadhina, R. (2021). Keterampilan digital abad 21: persiapan kerja siswa tata busana di era industri 5.0. Jurnal Online Tata Busana, 10(01), 149-162.

Abbas, W. A. F. (2019). Strategi pengembangan sdm dalam persaingan bisnis industri kreatif di era digital. ADLIYA: Jurnal Hukum Dan Kemanusiaan, 13(1), 115-126.

Riswanto, A., Joko, J., Napisah, S., Boari, Y., Kusumaningrum, D., Nurfaidah, N., & Judijanto, L. (2024). Ekonomi Bisnis Digital: Dinamika Ekonomi Bisnis di Era Digital. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.

Zahra, M. F. A., & Hanabiah, U. I. M. (2024). Perkembangan Tren Ekonomi Kreatif Di Era Industri 4.0 Menuju Era Society 5.0 Pada Sektor Desain Interior. Prosiding ISBI Bandung.

Sugiono, S. (2020). Industri Konten Digital Dalam Perspektif Society 5.0 (Digital Content Industry in Society 5.0 Perspective). JURNAL IPTEKKOM Jurnal Ilmu Pengetahuan & Teknologi Informasi, 22(2), 175-191.

Erwin, E., Cindrakasih, R. R., Sari, A., Hita, H., Boari, Y., Judijanto, L., & Tadampali, A. C. T. (2024). Pemasaran Digital: Teori dan Implementasi. PT. Green Pustaka Indonesia.

Supangat, S., Sariwardani, A., Hadikusumo, R. A., Gilaa, T., Ambas, J., Hastuti, W., ... & Pradana, I. P. Y. B. (2024). Ilmu Manajemen: Era Society 5.0. Yayasan Tri Edukasi Ilmiah.

Handayani, K. (2024). Strategi Adaptif untuk Mempertahankan Tenaga Kerja di Era Society 5.0: Menghadapi Tantangan Cobot. Jurnal Penelitian Multidisiplin Bangsa, 1(3), 185-200.

Sumakul, N. M., Miss, M., Th, M., Jimmy Lizardo, M. M., & Th, M. (2023). Membangun generasi Y dan Z sebagai pemimpin muda Kristen di era revolusi industri 4.0 dan society 5.0. Scopindo Media Pustaka.

Iffat, E., SP, F. L., Irwanto, M., Iman, F. I., Sutrisno, S., & Sriyono, S. (2024). Strategi Pengembangan Bisnis Lokal Menuju Pasar Internasional: Studi Kasus Pada Industri Kreatif Indonesia. Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING), 7(4), 8763-8772.

Tahar, A., Setiadi, P. B., & Rahayu, S. (2022). Strategi pengembangan sumber daya manusia dalam menghadapi era revolusi industri 4.0 menuju era society 5.0. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 12380-12394.

Downloads

Published

2024-12-03

How to Cite

Alsyirra Nurfadilla, & Cut Aviyanti. (2024). Strategi Manajerial untuk Mengoptimalkan Inovasi di Industri Kreatif Era 5.0: Studi pada Perkembangan 2020-2024. Jurnal Pendidikan Manajemen Transportasi, 4(4). Retrieved from http://ejurnal-stmt-malahayati.ac.id/index.php/JPMT/article/view/105

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>